PUSBANGDIKLAT DPW PPNI Jawa Timur

Pusat Pengembangan Pendidikan & Pelatihan Perawat Indonesia (PUSBANGDIKLAT/BP3I) DPW PPNI JAWA TIMUR

Jadwal Diklat

NONAMA PELATIHAN / SEMINAR / WORKSHOPJUMLAH (dalam 1 tahun)Pelaksanaan
1In House Training BTCLS Basic Trauma Cardiac Life Support202-07 Juli 2024
20-25 Agustus 2024
2Pelatihan PPI Dasar Bagi Tenaga Kesehatan di Fasyankes21. 20-24 Februari 2024
2. 5-9 Maret 2024
3Pelatihan Manajer Pelayanan Pasien113-18 Februari 2024
4In House Training Preceptorship Mentorship31. 22-24 Januari 2024
2. 25-27 Januari 2024
3. 27-29 Agustus 2024
5Pelatihan Basic Neuro Life Support (BNLS) Bagi Perawat di Rumah Sakit321-25 Mei 2024
29 Mei - 2 Juni 2024
11-15 September 2024
6Pelatihan Asuhan Geriatri Psikiatri Bagi Perawat Di Fasyankes Dan Komunitas1Mei Minggu ke 3
7Training of Trainers (ToT) Pelatihan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) bagi Tenaga Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Pertama (FKTP)1Juni Minggu ke 2
8Pelatihan Penanggulangan Tuberkulosis (TBC) bagi Perawat di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Swasta1Juni Minggu ke 4
9Pelatihan Respirasi Dasar1Juli Minggu ke 1
10Training of Trainer (ToT) Promotif Dan Preventif Kesehatan Jiwa di Pelayanan Kesehatan Primer Bagi Petugas Kesehatan di Puskesmas1Juli Minggu ke 2
11Pelatihan Penatalaksanaan Keperawatan dasar pada Pasien dengan Metode Hiperbarik1Juli Minggu ke 3
12Pelatihan Perawatan Luka bagi Praktisi Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan2Agustus Minggu ke 1
13Asuhan Keperawatan Stroke Komprehensif1Mei Minggu ke 1
14Training of Trainer (ToT) Neurologi Dasar1Agustus Minggu ke 2
15Pelatihan Keperawatan Medikal Bedah Dasar1Agustus Minggu ke 3
16Pelatihan Audit Keperawatan1September Minggu ke 1
17Pelatihan Pengelolaan Diabetes Melitus bagi Dokter dan Perawat di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)21. September Minggu ke 3
2. November Minggu ke 1
18Pelatihan Asuhan Keperawatan Jiwa Dasar1Oktober Minggu ke 1
19Pelatihan Implementasi Peningkatan Kompetensi Perawat Penanggung Jawab Asuhan Bagi Perawat Pengelola Pasien1Oktober Minggu ke 2
20Pelatihan Certified Foot Care Nurse (CFCN) Bagi Perawat1Desember Minggu ke 1